Pengaruh Komunikasi Terhadap Kinerja Pegawai Di Lingkungan Badan Pusat Statistik Kota Surabaya

DOI:
https://doi.org/10.36456/majeko.vol27.no1.a5644
Keywords:
komunikasi, kinerja pegawaiAbstract
Komunikasi yang baik akan begitu membantu dan mempengaruhi kinerja karyawan. Komunikasi yang efektif merupakan persyarat bagi pencapaian tujuan organisasi. Pengadaan penelitian ini bermaksud guna mengetahui dan menganalisis pengaruh komunikasi terhadap kinerja karyawan.
Riset ini mengimplementasikan metode kuantitatif dengan tipe deskriptif kuantitatif dimana sifatnya ialah deskriptif eksplanatif. Penghimpunan data melalui wawancara, kuesioner, dan studi dokumentasi. Menerapkan teknik analisis regresi berganda sebagai penganalisaan data. Populasi dalam riset ini ialah pegawai di lingkungan badan pusat statistik Kota Surabaya dengan rincian 102 responden, dimana 30 responden sebagai sasaran pengujian validitas dan 72 responden sebagai target sampelnya. Output dari riset ini yakni hipotesis r pada unit kerja disiplin bernilai 0,248 sementara unit komunikasi bernilai 0,461 ini maknanya secara parsial dan signifikan mempengaruhi kinerja karyawan dan secara simultan dan signifikan ditemukannya pengaruh dari kedua variabel X tersebut sebanyak 26,2% pada kinerja karyawan di lingkungan badan pusat statistik Kota Surabaya dan selebihnya 73,8% diuraikan melalui variabel lain yang tidak berkontribusi pada riset ini
Downloads
References
DAFTAR PUSTAKA
Ade Maria Ulfa, D. A. (2017) ‘Validasi Metode Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (Kckt) Pada Pemisahan Ambroksol Hcl Dalam Sediaan Obat Sirup Merek X’, Jurnal Analis Farmasi, 2(3), Pp. 214–220.
Anwar Prabu Mangkunegara, 2011, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Anwar Sanusi, 2011, Metode Penelitian Bisnis, Salemba Empat, Jakarta
Arianty, et al. (2016).Manajemen Pemasaran. Medan: Perdana Publishing.
Arikunto Suharsimi, 2002, Prosedur Penelitian Praktek, Jakarta : Rineka Cipta.
Daulay, R., Pasaribu, H. ., Putri, L. ., & Astuti, R. (2017). Manajemen. Medan: Lembaga Penelitian dan Penilisan Karya Ilmiah AQLI.
Handoko, T. Hani. 2016. Manajemen. Yogyakarta : BPFE
http://mungkinadaperlu.blogspot.com/2010/06/ketreampilan-komunikasi.html doc. Diakses pada tanggal 14 November 2021Pukul 13.30 wib.
http://www.slideshare.net/adityalakzak/ Skripsi / Ahmad Shofian Khoirusmadi / Universitas Diponegoro 2009, (isi), doc. Diakses pada tanggal 30 maret 2021 pukul 15.00 wib).
http://mungkinandaperlu.blogspot.com/ Skripsi / Laura Frstaiynor. H / Universitas Sumatra Utara Medan 2009, doc. Diakses pada tanggal 14 November 2021 Pukul 13.30 wib.
Julita, J., & Arianty, N. (2018). Pengaruh Komunikasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Jasa Marga (Persero) TBK Cabang Belmera Meda. In Prosiding Seminar Nasional Multidisiplin Ilmu Universitas Asahan 2018 (pp. 195–205).
Kasmir. 2016. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Listyani, I. (2016). Pengaruh Fasilitas Kerja Dan Komunikasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 1(1), 56–64.
Malthis, R.L et all, 2011, Manajemen Sumbr Daya Manusia, Jakarta : Salemba Empat.
Muhammad Arni, 2011, Komunikasi Organisasi, Jakarta : PT. Bumi Aksara
Mulyana Dedi, 2005, Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar, Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.
Prayogi, M. A., Lesmana, M. T., & Siregar, L. H. (2019). The Influence of Communication and Work Discipline to Employee Performance. In Proceedings of the First International Conference on Administration Science (ICAS 2019) (pp. 423–426). https://doi.org/10.2991/icas-19.2019.88
Priyanto Dwi, 2008, Mandiri Belajar SPSS, Jakarta : Mediakom.
Ridwan, 2012, Dasar-dasar Statistika, Bandung : Alvabeta.
Satriowati, E., Paramita, P. D., & Hasiholan, L. B. (2016). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional , Kompensasi dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Sebagai Variabel Mediasi Pada Laundry Elephant King. Journal Of Management, 2(2).
Sugiyono, 2010, Statistika Untuk Penelitian, Bandung : Alvabeta.
Wibowo, 2009, Manajemen Kinerja, Jakarta : Rajawali Pers